Koramil dan Polsek Melaksanakan Pengamanan Tournamen Sepak Bola

    Koramil dan Polsek Melaksanakan Pengamanan Tournamen Sepak Bola
    Koramil 13/Leksono Kodim 0707/Wonosobo dan Polsek Leksono mengamankan pelaksanaan turnamen sepak bola Liga 1 dan 2 Kabupaten Wonosobo tahun 2022 bertempat di Lapangan Gelora Istiqomah Desa Jlamprang Leksono. Wonosobo. Acara dibuka oleh Bupati Wonosobo Afif Nurhidayat. (20/6/2022)

    Koramil 13/Leksono Kodim 0707/Wonosobo dan  Polsek Leksono mengamankan pelaksanaan turnamen sepak bola Liga 1 dan 2 Kabupaten Wonosobo tahun 2022 bertempat di Lapangan Gelora Istiqomah Desa Jlamprang Leksono. Wonosobo. Acara dibuka oleh Bupati Wonosobo Afif Nurhidayat. (20/6/2022)

    Danramil 13/Leksono Lettu Inf Salman Turut saat mengambil apel petugas keamanan menyampaikan saat ini kita mendapatkan tugas untuk mengamankan jalannya turnamen sepak bola liga 1 dan 2 Kabupaten Wonosobo.  Untuk itu laksanakan tugas sebaik mungkin dengan mengedepankan sikap humanis hindari sikap arogan.

    Lebih lanjut disampaikan bahwa selain pengamanan juga kita melakukan himbauan kamtibmas kepada para pengunjung atau suporter agar selalu menjaga sportifitas, keamanan dan ketertiban pada kegiatan pertandingan sepak bola tersebut.

    “Kami menghimbau kepada para pengunjung maupun suporter pertandingan sepak bola, agar ikut menjaga keamanan dan ketertiban jalannya pertandingan sepak bola agar tidak melakukan kerusuhan, perkelahian, tidak boleh minum minuman keras dan berhati hati serta waspadalah terhadap barang-barang bawaan anda antara lain dompet dan HP” ujar.

    Untuk itu kita sebagai aparat keamanan tidak bosan mengingatkan kepada para penonton untuk saling menjunjung tinggi sportivitas.  Berikan pemahaman bahwa menang atau kalah dalam sebuah pertandingan sudah hal yang biasa. Pungkasnya.

    Wonosobo Jateng
    Ahmad Ridho

    Ahmad Ridho

    Artikel Sebelumnya

    Sinergitas Babinsa dan Kanit Binmas Cegah...

    Artikel Berikutnya

    Kodim Wonosobo Gelar Liga Santri Piala Kasad

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS
    Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J MINUSCA CAR Terima Penghargaan Environmental Penghargaan Penjagaan Lingkungan Terbaik
    Jelang Nataru Pusziad Gelar Latihan Terpadu Bahaya Bahan Peledak & Nuklir Biologi Kimia Bersama Bandara Internasional Soekarno-Hatta
    Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Rakor Pimpinan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan  Bersama Tim Desk Koordinasi Pilkada Serentak Kemenkopolkam
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?

    Ikuti Kami