Pekerjaan Senderan Jalan Capai 45 Persen

    Pekerjaan Senderan Jalan Capai 45 Persen
    Anggota Satgas TMMD Wonosobo bersama warga setempat bergotong-royong pengerjaan senderan jalan dan capaian pekerjaan sudah 45 persen. (Ft. Pendim0707)

    WONOSOBO - Sasaran pembangunan fisik di lokasi TMMD Reguler ke-110 tahun 2021 Kodim 0707/Wonosobo terus dikebut. Salah satunya adalah pembangunan senderan jalan di Desa Gemblengan, Kecamatan Garung, Kabupaten Wonosobo, Jawa Tengah. 

    Wadan Satgas TMMD 110 Wonosobo, Kapten Inf Sutarto menyampaikan bahwa pihaknya melakukan pembangunan senderan bersama masyarakat dengan bergotong-royong, sehingga pekerjaan yang menjadi target penyelesaian akan menjadi ringan.

    ”Kami ingin menyelesaikan pembangunan senderan jalan ini sebelum batas waktunya, saat ini baru mencapai 45 persen, ” jelasnya.

    Seperti diketahui lanjut Sutarto, pembangunan senderan jalan dan jalan di Desa Gemblengan untuk memudahkan akses ke desa lain. Sekaligus, akses perekonomian masyarakat Desa Gemblengan. (Muhis) 

    Wonosobo jateng
    Puspen

    Puspen

    Artikel Sebelumnya

    Anak-Anak Dusun Gesing Belajar Edit Video...

    Artikel Berikutnya

    Jambanisasi, Serda Anas : Tumbuhkan Pola...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan

    Ikuti Kami